Memanfaatkan Google Earth untuk Menemukan Fosil




Profesor Lee Berger dari Witswatersrand University, Afrika Selatan, menemukan spesies baru bernama Australopithecus sediba yang diperkirakan hidup pada masa 1,9 juta tahun lalu di area Cradle of Mankind National Park di Afsel dengan menyelidiki area itu memanfaatkan image resolusi tinggi di Google Earth untuk mengidentifikasi sistem gua dan deposit fosil di sana.

Sebelum menggunakan Google Earth Professor Lee Berger mengidentifikasi sekitar 130 gua dan 20 deposit fosil. Namun setelah memanfaatkan Google Earth, sang Profesor dan koleganya menemukan lebih dari 500 situs. Menurut Michael Jones, Chief Technologi Advocate Google, terjadi penemuan historis yang diklaimnya berpengaruh besar terhadap sejarah manusia di bumi, yakni fosil Australopithecus sediba.
Berikut video dari Chief Technology Advocate Google, Michael Jones tentang pemanfaatan Google Earth untuk menemukan fosil.

Memanfaatkan Google Earth untuk Menemukan Fosil Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih telah mengunjungi blog saya. Mohon kritikan dan sarannya ya :)

Featured Post

#25 Meraba Urat Nadi Kehidupan di Pulau Larat

Nelayan di Pulau Larat Geliat kehidupan di Pulau Larat dapat diraba dari interaksi warga pada sumber daya alam, tradisi, da...

Visitors