Tuhan Maha Romantis


Semangat Pagi Dunia, tersenyumlah maka dunia akan tersenyum kepadamu :)

Yap, pagi-pagi ini saya mau menuliskan sesuatu dan membagikan sesuatu kepada Anda semua. Saya akan sharing mengenai satu lagu bagus yang merupakan OST novel karya salah satu sahabat saya Azhar dengan judulnya Tuhan Maha Romantis. Soundtrack ini baru saya dengarkan sekarang dan cukup menggugah saya, hehe. Tapi agak susah juga nyari liriknya Tuhan Maha Romantis, akhirnya nemu juga blog milik Mbak Luthfi yang telah menuliskan liriknya ost tersebut. Terima kasih banyak atas sharingnya. Oh iya Tuhan Maha Romantis by singer : henoviqbal 

Selamat meresapi dan mendengarkan :)


Lirik
Tuhan Maha Romantis
singer : henoviqbal

ku bicara pada udara yang tak pernah pahami rasa
rindu setengah mati mendera hati
ku bicara pada bulan purnama
yang tak pernah selalu ada
seperti dirimu, yang jauh dariku

kini semua tlah usai
jarak telah luruh
rindu telah kita sulap
menjadi temu

Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
pertemukan kita, lalu bersemilah cinta
Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
menyatukan gambar kita, dalam bingkai yang apa adanya

ku bicara pada bulan purnama
yang tak pernah selalu ada
seperti dirimu, yang jauh dariku

kini semua tlah usai
jarak telah luruh
rindu telah kita sulap
menjadi temu

Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
pertemukan kita, lalu bersemilah cinta
Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
menyatukan gambar kita, dalam bingkai yang apa adanya

ketika ekspresi rindu adalah do’a
semua cinta adalah jalan surga

Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
pertemukan kita, lalu bersemilah cinta
Tuhan-lah yang Maha Romantis
tuliskan kisah fantastis
menyatukan gambar kita, dalam bingkai yang apa adanya

ketika ekspresi rindu adalah do’a
tak ada cinta yang tak mulia
ketika ekspresi rindu adalah do’a
semua cinta adalah jalan surga

Tuhan Maha Romantis Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin

Featured Post

#25 Meraba Urat Nadi Kehidupan di Pulau Larat

Nelayan di Pulau Larat Geliat kehidupan di Pulau Larat dapat diraba dari interaksi warga pada sumber daya alam, tradisi, da...

Visitors